September 1, 2018Kuliner Kota Paluby Rental Mobil in Artikel Selain pemandangan yang indah, kota Palu juga memiliki segudang wisata kuliner yang rasanya unik dan nikmat. Jangan lewatkan berbagai masakan dan hidangan khas yang berasal dari kawasan ini. Uta KeloMakanan Khas Suku Kaili yang Gurih dan Pedas terbuat dari campuran daun kelor yang dimasak bersama santan kelapa.KaledoKaledo ini merupakan makanan khas sulawesi tengah bahan dasar kaki sapi yang diolah dengan menjadi masakan berkuah seperti sopPalumaraSup kepala ikan kakap ini berkuah bumbu kunyit dan memiliki cita rasa segar dan gurih dari bawang.Nasi Jagung Sulawesi TengahNasi jagung khas suku Kaili dari jagung yang sudah tua ditumbuk kasar lalu dicampur beras. Campuran itu kemudian dimasak menggunakan kukusan yang terbuat dari bambu.Ayam Panggan Biromarumenggunakan ayam kampung muda, jadi kecil2. baru dipotong kalo kita sudah pesanUta DadaUta dalam bahasa kaili berarti sayur sedangkan Dada itu, bisa Ikan atau ayam. Uta dada ini salah satu makaanan yang berkuah santan yang dipadukan dengan kunyit.Sambal Ikan DuoMirip teri tapi ada loreng-lorengnya. Rasanya lebih gurih dan asin.Nasi KuningTopping untuk nasi kuning manado berbeda dengan nasi kuning jawa. Bau rempah yang mendominasi adalah batang sereh & daun jeruk wangi.